TNI dan Warga Siapkan Sasaran TMMD

BOYOLALI. Berbagai persiapan dilakukan anggota Koramil 03/Mojosongo Kodim 0724/Boyolali dalam rangka menyambut TNI Manunggal Membangun De...

BOYOLALI. Berbagai persiapan dilakukan anggota Koramil 03/Mojosongo Kodim 0724/Boyolali dalam rangka menyambut TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)) sengkuyung tahap I yang akan dilaksanakan 16 Maret 2020 mendatang. Selasa (11/02)

Seperti anggota Koramil 03/Mojosongo bersama warga Desa Tambak Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali bersama - sama menyiapkan material dan pembuatan talud yang akan dikerjakan dalam pelaksanaan program TMMD Sengkuyung tahap I tahun anggaran 2020 ini.

Bati Tuud Koramil 03/Mojosongo Pelda Edi Suwarsidi mengerahkan sejumlah warga desa untuk membantu TNI mengusung material dan menyiapkan sasaran TMMD yang rencananya akan dibangun talud sepanjang 400 Meter dengan tinggi 1,5 Meter dan lebar 0,5 Meter serta betonisasi jalan sepanjang 900 Meter dengan lebar 3 meter dan ketebalan 0,12 Meter.

Kegiatan ini merupakan rangkaian program yang dilaksanakan Kodim 0724/Boyolali bersama Pemkab Boyolali secara terpadu dalam rangka Pra TMMD Sengkuyung tahap I yang dipusatkan di Desa Tambak Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali.

Pengerahan warga oleh Koramil 03/Mojosongo ini dilakukan atas dasar koordinasi bersama pihak aparat desa setempat mulai tingkat RT, RW hingga Kades pun terlibat secara langsung. Nampak kekompakan dan keterpaduan menyatu disana ketika seluruh elemen warga  hadir secara langsung turut serta dalam kegiatan Pra TMMD ini.

Menurut keterangan Bati Bakti TNI Kodim 0724/Boyolali Peltu Mulyanto, hal ini dilakukan mengingat waktu yang cukup singkat yakni 30 hari. "Sebagai langkah antisipasi apabila terjadi hambatan di lapangan terkait panjangnya sasaran sejauh  900 Meter dan Pembangunan talud sepanjang 400 Meter . Sehingga dengan curi start seperti ini akan memudahkan pelaksanaan kita di lapangan." Terang Peltu Mulyanto. (Penerangan Kodim 0724/Boyolali)

COMMENTS

Nama

agenda,17936,berita,18082,Berita Satuan,7257,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9763,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12368,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: TNI dan Warga Siapkan Sasaran TMMD
TNI dan Warga Siapkan Sasaran TMMD
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9XnOSHDPZ_JKSR6i9TLrYwIlUMDDohayM3xQ0RUa4cla3LGYv2PeKm75bEEuxTJdHYiiNG_C7qCZYApY4K9m6xiGGA8815NYg6KmFmpTDRj7IRKW2Z-FOIIONCBBa1LJkNndxNE2kN4dp/s320/WhatsApp+Image+2020-02-10+at+16.00.18-702841.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg9XnOSHDPZ_JKSR6i9TLrYwIlUMDDohayM3xQ0RUa4cla3LGYv2PeKm75bEEuxTJdHYiiNG_C7qCZYApY4K9m6xiGGA8815NYg6KmFmpTDRj7IRKW2Z-FOIIONCBBa1LJkNndxNE2kN4dp/s72-c/WhatsApp+Image+2020-02-10+at+16.00.18-702841.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/02/tni-dan-warga-siapkan-sasaran-tmmd.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/02/tni-dan-warga-siapkan-sasaran-tmmd.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy