TNI Junjung Netralitas, Berharap Pilkada Kondusif

Boyolali. Dalam rangka persiapan menjelang Pilkada serentak, Babinsa Desa Kiringan Koramil 01/Boyolali Kodim 0724/Boyolali Serma Edi. S be...

Boyolali. Dalam rangka persiapan menjelang Pilkada serentak, Babinsa Desa Kiringan Koramil 01/Boyolali Kodim 0724/Boyolali Serma Edi. S bersama unsur Tiga Pilar Desa Kiringan menghadiri rapat koordinasi pemutakhiran data kependudukan,  selain itu juga dirangkai dengan pembekalan kepada para petugas pemilihan  Bupati  maupun Wakil Bupati guna persiapan saat pelaksanaan Pilkada agar berlangsung aman, lancar, dan kondusif. Senin Malam (31/08).

Tahapan pencocokan dan penelitian (Coklit) pemutakhiran data pemilih Pilbup 2020 sudah selesai Agustus 2020. Saat ini PPS dan PPK tengah merekap daftar pemilih hasil pemuktahiran (DPHP) secara berjenjang. Seluruh prosesnya dimasukkan ke Sistem Informasi Daftar Pemilih (Sidalih). Usai direkap di tingkat Kecamatan, data yang sudah dimuktahirkan tadi bakal ditetapkan sebagai daftar pemilih sementara (DPS) Pilbup Kabupaten Boyolali 2020.

Terkait tahapan pencalonan, KPU Kabupaten Boyolali sudah membuka Desk Pilkada. Tujuannya, tidak lain untuk memfasilitasi partai politik maupun gabungan partai politik untuk pemenuhan syarat calon dan syarat pencalonan.

"Kami sebagai aparat TNI yang menjunjung netralitas dalam pemilihan umum,  berharap semua tahapan pemilu dapat dilaksanakan dengan baik sehingga situasi dan kondisi di wilayah Kabupaten Boyolali tetap aman dan kondusif," Tutur  Babinsa Desa Kiringan. (Penerangan Kodim 0724/Boyolali).

COMMENTS

Nama

agenda,17936,berita,18082,Berita Satuan,7257,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9763,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12368,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: TNI Junjung Netralitas, Berharap Pilkada Kondusif
TNI Junjung Netralitas, Berharap Pilkada Kondusif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjnB4IGqnxc5W1I07fbIs56gMA4xOP2EWoLyQVYy7bZBanR_79pT_AMuAnJyWOTxVEOtQ4jiUH-X95g_Hib2CROnZQaMXyRWht9v2gy1zJgbVWokF-srhd8gsTqIh51ae-BwtxsibIi8Jh-/s320/WhatsApp+Image+2020-09-01+at+08.32.06-754742.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjnB4IGqnxc5W1I07fbIs56gMA4xOP2EWoLyQVYy7bZBanR_79pT_AMuAnJyWOTxVEOtQ4jiUH-X95g_Hib2CROnZQaMXyRWht9v2gy1zJgbVWokF-srhd8gsTqIh51ae-BwtxsibIi8Jh-/s72-c/WhatsApp+Image+2020-09-01+at+08.32.06-754742.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/09/tni-junjung-netralitas-berharap-pilkada.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/09/tni-junjung-netralitas-berharap-pilkada.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy