Peduli Korban Bencana, Anggota Koramil 14/Jatisrono Turun Bersihkan Puing Dan Pohon Tumbang

Peduli Korban Bencana, Anggota Koramil 14/Jatisrono Turun Bersihkan Puing Dan Pohon Tumbang Wonogiri - Pasca terjadinya hujan lebat yang dis...

Peduli Korban Bencana, Anggota Koramil 14/Jatisrono Turun Bersihkan Puing Dan Pohon Tumbang


Wonogiri - Pasca terjadinya hujan lebat yang disertai angin kencang yang melanda wilayah Desa Gunungsari, Kecamatan Jatisrono pada Sabtu(9/11), anggota Koramil 14/Jatisrono bersama masyarakat setempat melaksanakan karya bakti pembersihan puing-puing rumah yang roboh akibat terjangan angin puting beliung, Minggu(10/11).

Danramil 14/Jatisrono Kapten Inf Subandi, saat memimpin kegiatan tersebut, mengatakan bahwa pihaknya menurunkan personel Koramil untuk membantu korban dengan pembersihan puing-puing rumah dan pohon tumbang yang porak-poranda diterjang angin.


Danramil menambahkan, karya bakti ini dilakukan dirumah Sutanto Dusun Bolakrejo RT 5, dengan sasaran kegiatan meliputi menurunkan genteng yang tertimpa pohon, Sebagai bentuk kepedulian bersama, untuk masyarakat yang terdampak bencana alam.

Kami juga menghimbau kepada masyarakat agar lebih waspada dalam menghadapi bencana dan perubahan cuaca ini yang sewaktu-waktu terjadi", hujan sudah mulai turun dan biasanya hujan pertama disertai dengan angin besar, pungkas Danramil.

Selain anggota Koramil, sejumlah masyarakat setempat yang dipimpin oleh Kepala Desa Sugiyono turut terlibat dalam karya bakti ini. " Kami bergotong-royong bersama anggota Koramil untuk membantu meringankan beban masyarakat yang terdampak bencana", ujar Kades.(**).

COMMENTS

Nama

agenda,18004,berita,18150,Berita Satuan,7325,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9831,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2207,TNI,12436,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Peduli Korban Bencana, Anggota Koramil 14/Jatisrono Turun Bersihkan Puing Dan Pohon Tumbang
Peduli Korban Bencana, Anggota Koramil 14/Jatisrono Turun Bersihkan Puing Dan Pohon Tumbang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-brf5e-Z9__nPMnl78GSX1ytdkTOZ1Iu2rn6fTd6z4eepUuc1FjK6Dx7CPx1B1RDRz__A55CVoOBAIiiGgAHbvfcys_WTfyZp-knFocArqLiuhEGg8q9XMce1EJJK8g0s2IkGTBY2BKsT/s320/image-783016.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-brf5e-Z9__nPMnl78GSX1ytdkTOZ1Iu2rn6fTd6z4eepUuc1FjK6Dx7CPx1B1RDRz__A55CVoOBAIiiGgAHbvfcys_WTfyZp-knFocArqLiuhEGg8q9XMce1EJJK8g0s2IkGTBY2BKsT/s72-c/image-783016.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2019/11/peduli-korban-bencana-anggota-koramil.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2019/11/peduli-korban-bencana-anggota-koramil.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy