Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona

Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona Kodim Klaten - Guna mencegah dan mengantisipasi penyebaran virus c...

Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona

Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona

Kodim Klaten - Guna mencegah dan mengantisipasi penyebaran virus corona Covid-19 dilingkungan dan tempat kerja serta fasilitas umum, Kodim 0723/Klaten melakukan penyemprotan disinfektan pada fasilitas umum, Pasar klaten, Plasa klaten, Masjid Raya Klaten serta  Alun alun Klaten  pada Kamis (26/03/20).

 

Komandan Kodim 0723/Klaten Letkol Kav Minarso,S.I.P melalui Kepala Staf Kodim Mayor Inf Ustadi Rahmad mengatakan, kegiatan tersebut merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk mencegah penyebaran virus Corona di lingkup wilayah Kabupaten Klaten.

Apel Pengecekan Personel Sebelum Penyemprotan Disinfektan

"Siang ini kita lakukan penyemprotan disinfektan oleh karena itu, kita laksanakan tugas ini dengan penuh rasa tanggung jawab. Anggota yang melakukan penyemprotan harus menggunakan masker dan sarung tangan yg merupakan standar prosedur dari WHO. Ajak seluruh elemen baik Dinas Kesehatan maupun POLRI dan pemerintah daerah setempat, serta relawan" ujar Kasdim.

 

Disebutkan, selanjutnya kegiatan yang dilakukan Kodim 0723/Klaten akan dihimpun dan dilaporkan pada satuan Komando Atas.

 

Kasdim  juga menghimbau kepada seluruh warga yang berada di sekitar pasar kota Klaten agar  tetap tenang, dan selalu waspada dalam menyikapi penyebaran virus corona Covid-19.

Kodim Klaten Laksanakan Penyemrpotan Disinfektan Di Pasar Besar Klaten

"Tetap tenang dan tidak perlu panik serta terus melakukan tindakan nyata untuk mencegah dan mengurangi penyebaran virus ini salah satunya dengan cara membiasakan pola hidup sehat. Tidak usah panik namun kesiapan kita harus maksimal dalam menyikapi Virus Corona atau Covid-19 ini di wilayah Kabupaten Klaten," pungkasnya.

 

Hadir dalam kegiatan penyemprotan disinfektan itu antara lain Kasdim 0723/Klaten Mayor Inf Ustadz Rahmad, Danramil 01/Kota Kapten Inf Suparno, Pasiter Kodim Klaten Lettu Arh Warsono, Jajaran Polres Klaten, Relawan Klaten, Banser, Kokam, senkom serta Masyarakat.ass/smr.


COMMENTS

Nama

agenda,17992,berita,18138,Berita Satuan,7313,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9819,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2195,TNI,12424,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona
Kodim Klaten Bergerak Melawan Corona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixtl_OV-RR6TsYWgkFLztRyzhb2CGevzcyIv9kVPhmp1-E1yGPvKn7nMO1cSxEzSVu8LwOzWJ2uXaDaeR6PkP4yM1KhZBftqfviTcSmax-HTR1DXOWzsf9mXYFJgvV09RBTkO_kx39eRI/s640/kodim+klaten+4.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixtl_OV-RR6TsYWgkFLztRyzhb2CGevzcyIv9kVPhmp1-E1yGPvKn7nMO1cSxEzSVu8LwOzWJ2uXaDaeR6PkP4yM1KhZBftqfviTcSmax-HTR1DXOWzsf9mXYFJgvV09RBTkO_kx39eRI/s72-c/kodim+klaten+4.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/03/kodim-klaten-bergerak-melawan-corona.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/03/kodim-klaten-bergerak-melawan-corona.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy