Karya Bakti Pembersihan Sungai Kuning Oleh Koramil 01 Kota

Karya Bakti Pembersihan Sungai Kuning Oleh Koramil 01 Kota Kodim Klaten - Koramil 01 Kota melaksanakan pembersihan sungai dan sekitarnya yan...

Karya Bakti Pembersihan Sungai Kuning Oleh Koramil 01 Kota

Kodim Klaten - Koramil 01 Kota melaksanakan pembersihan sungai dan sekitarnya yang berpotensi mengganggu aliran dan mengakibatkan banjir yang berlokasi di Dukuh Purnan Desa Ngemplak Kecamatan Kalikotes Kabupaten Klaten dengan Karya Bakti TNI bersama masyarakat, Kamis (09/04/2020)

Personel yang terlibat pada karya Bakti TNI tersebut diantaranya Personel Koramil 01 Kota, perangkat desa, Relawan Kecamatan Kalikotes(RKK), Komunitas Sungai kuning dan anak anak sekolah sungai  dipimpin langsung oleh Bati Komsos Serma Agus Santoso bersama masyarakat setempat  sebanyak 20 orang.

Sasaran pembersihan adalah rumpun  bambu yang tersangkut di bawah jembatan sehingga apabila turun hujan mengganggu aliran dan debit  air meningkat  kemudian merendam pemukiman warga disekitar sungai Kuning. 

Menurut Serma Agus Santoso kegiatan tersebut merupakan upaya mitigasi lanjutan dalam mengantisipasi perubahan musim yang kadang-kadang ekstrim dengan curah hujan yang relatif tinggi sehingga debit air sungai berpotensi meluap dipekarangan warga bisa di cegah. 

Menyikapi kegiatan tersebut Sekretaris desa Ngemplak Sarono mewakili Kepala Desa yang hadir dalam karya bakti tersebut mengapresiasi upaya-upaya antisipatif dalam mengurangi dampak bencana banjir diwilayah desa Ngemplak yang dilakukan oleh Jajaran Koramil 01 Kota serta relawan dan komponen yg ada di dalamnya bersama masyarakat sekitarnya .

" Kegiatan tersebut disamping dalam rangka membantu masyarakat agar terhindar dari bahaya banjir juga merupakan bagian dari implementasi program pembinaan teritorial bidang bakti TNI yang harus selalu dilaksanakan sepanjang waktu  oleh Komando kewilayahan teritorial" pungkas dari Bati Komsos Koramil 01 Kota. Kodim Klaten.

COMMENTS

Nama

agenda,17984,berita,18130,Berita Satuan,7305,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9811,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12416,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Karya Bakti Pembersihan Sungai Kuning Oleh Koramil 01 Kota
Karya Bakti Pembersihan Sungai Kuning Oleh Koramil 01 Kota
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2usMjiyOFEBhfmz-9Zph-9cP2t5BnUObW5-c98Ll0_p3MxMlCx3mC4ATyEyRDAgY8OmPiEGeiQtNVtEM-EgjZ6vUx39Ey9pOd1D2FIOM3J9xh80wGn83MuLI6zuZJNioAS5T5y5ylxh1d/s320/IMG-20200409-WA0048-748206.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2usMjiyOFEBhfmz-9Zph-9cP2t5BnUObW5-c98Ll0_p3MxMlCx3mC4ATyEyRDAgY8OmPiEGeiQtNVtEM-EgjZ6vUx39Ey9pOd1D2FIOM3J9xh80wGn83MuLI6zuZJNioAS5T5y5ylxh1d/s72-c/IMG-20200409-WA0048-748206.jpg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/04/karya-bakti-pembersihan-sungai-kuning.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/04/karya-bakti-pembersihan-sungai-kuning.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy