TNI-Polri Gelar Patroli Berskala Besar Menjelang Tengah Malam

Wonogiri - Jajaran TNI-Polri Wonogiri, menggelar patroli berskala besar secara gabungan. Ini dilakukan menjelang tengah malam Senin (27/4) m...



Wonogiri - Jajaran TNI-Polri Wonogiri, menggelar patroli berskala besar secara gabungan. Ini dilakukan menjelang tengah malam Senin (27/4) malam. Melibatkan sebanyak 120 personel Kodim 0728 Wonogiri dan Polres Wonogiri.

Dalam melasanakan patroli, personil gabungan TNI-Polri menggunakan sepeda motor dan mobil dinas, termasuk truk pengangkut pasukan. Kegiatan ini dipimpin Kasat Sabhara Polres Wonogiri, AKP Sugihantoro, dengan menyeratakan para personil Polres Wonogiri, terdiri dari jajaran Satlantas, Sabhara, beserta para personil dari TNI Kodim 0728 wonogiri.

Patroli gabungan berskala besar di tengah merebaknya pandemi Corona Virus Disease (Covid)-19 ini, menyasar ke berbagai ruas jalan di wilayah Kota Wonogiri dna sekitarnya. Start dari Mapolres Wonogiri menuju Makodim 0728, terus menyusuri ruas jalan protokol Kota Wonogiri, menuju ke perbatasan Wonogiri-Sukoharjo.

Kemudian diteruskan ke Alun-alun Giri Krida Bakti depan Kantor Bupati Wonogiri, menuju Pasar Ngadirojo, menyusuri jalanan menuju wilayah pemukiman Pokoh Kidul, perumahan Proyek Bengawan Solo (PBS) dan finish di depan Makodim Wonogiri.

Bersamaan dengan patroli gabungan berskala besar tersebut, sekaligus menyampaikan imbauan kepada masyarakat tentang pentingnya melakukan tindakan pencegahan terhadap wabah virus corona.



Yakni menyerukan agar warga masyarakat untuk tidak keluar rumah, nongkrong-nongkrong di warung, bergrombol dan berkrumun melakukan begadang. Karena hal itu bertentangan dengan protokol kesehatan pencegahan Covid-19, sebagaimana dianjurkan dalam physical distancing. Bersamaan itu, juga disampaikan materi terkait dengan pentingnya menjaga Kamtibmas di lingkungannnya masing-masing.

Dandim 0728/Wonogiri Letkol Inf Imron Masyahadi,SE., melalui Pasiops Lettu Inf Toto Mardoyo menyatakan, dalam kegiatan patroli berskala besar tersebut, petugas membubarkan sekitar puluhan warga masyarakat yang sedang nongkrong, berkerumun, berkumpul untuk melakukan begadang di empat titik. Dengan menyampaikan imbauan secara humanis, kepada warga yang bedagang malam, diminta segera pulang ke rumahnya masing-masing. (Pendim 0728/Wng).

COMMENTS

Nama

agenda,17984,berita,18130,Berita Satuan,7305,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9811,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12416,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: TNI-Polri Gelar Patroli Berskala Besar Menjelang Tengah Malam
TNI-Polri Gelar Patroli Berskala Besar Menjelang Tengah Malam
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg3XNSRqCGwh0GAU-D21tAlGfMzogqFHh_4ACe2Sp3YC9v9VVXBxmVCs8eA5dDR1qvGfZ1FtfbBjmafJNMZ0AxMX_pp5fDSEpk1MopvJX4yyGxAicz3K4qxdd-EEtLZDFkv3AvYnw8xxtCU/s320/image-778784.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg3XNSRqCGwh0GAU-D21tAlGfMzogqFHh_4ACe2Sp3YC9v9VVXBxmVCs8eA5dDR1qvGfZ1FtfbBjmafJNMZ0AxMX_pp5fDSEpk1MopvJX4yyGxAicz3K4qxdd-EEtLZDFkv3AvYnw8xxtCU/s72-c/image-778784.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/04/tni-polri-gelar-patroli-berskala-besar.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/04/tni-polri-gelar-patroli-berskala-besar.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy