Forkopimda Kab. Wonogiri Sambut Kepulangan Dua PasienSembuh Virus Corona

Wonogiri – bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati Wonogiri telah berlangsung kegiatan Penyambutan 2(Dua) orang Pasien sembuh Virus ...



Wonogiri – bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati Wonogiri telah berlangsung kegiatan Penyambutan 2(Dua) orang Pasien sembuh Virus Corona (Covid - 19) di Kabupaten Wonogiri oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Virus Corona (Covid-19) Minggu (3/5).
Hadir dalam penyambutan tersebut Joko Sutopo Bupati Wonogiri/Ketua Gugus Tugas percepatan penanganan Virus Corona Covid 19 Kab. Wonogiri, Letkol Inf Imron Masyhadi, SE (Dandim 0728/ Wonogiri), AKBP Christian Tobing, S.I.K., M.H., M.Si (Kapolres Wonogiri), Drs. Teguh Setiyono,.MM (Pj. Sekda Kab. Wonogiri/Ketua Pelaksana Gugus Tugas percepatan penanganan Virus Corona Covid 19 Kab. Wonogiri), dr. Adhi Dharma,.MM ((Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Wonogiri), Drs. Bambang Haryanto,.MM (Kepala BPBD Wonogiri), Slamet HS (Pasien Sembuh), Ibu Sukatin (Pasien Sembuh), Forkompincam Kismantoro dan Para Rekan Awak Media/Wartawan
Inti penyampaian Drs. Teguh Setiyono,.MM (Pj. Sekda Kab. Wonogiri/Ketua Pelaksana Gugus Tugas percepatan penanganan Virus Corona Covid 19 Kab. Wonogiri). Syukur Alhamdzulillah pagi hari ini kita menyambut Kepada ibu Sukatin warga Kecamatan Kiswantoro, yang beberapa waktu lalu di nyatakan Positif Corona yang selesai di rawat di RS. Moerwadi  Kec. Jebres Kota Surakarta, dan sejak Kemarin sudah di nyatakan sehat dan hari ini diperbolehkan untuk pulang dan berkenan hadir di pendopo kab. Wonogiri.
Dan kami ucapkan terim kasih kepada Forkompincam Kismantoro dan Puskesmas Kismantoro semoga penjemputan dari RS. Moerwadi Jebres Surakarta hingga mengawal sampai di Rumah Ibu Sukatin dapat berjalan dengan aman dan kondusif.


Inti penyampaian Joko Sutopo (Bupati Wonogiri) sebagai berikut. Pagi ini kita telah menyambut pasien sembuh 2(Dua) orang yaitu Slamet HS, (72) warga Desa Jendi Kecamatan Selogiri Kab. Wonogiri, dan ibu Sukatin (54) Warga Desa Mijil, Kec. Kismantoro,  Kab. Wonogiri.
Kedua pasien yang sembuh ini, sudah melalui proses perawatan sesuai dengan protokol yang berlaku. Pasien yang sudah sembuh, sudah melalui tahapan tes lab. Pasien tersebut sudah dua kali mendapatkan hasil negatif sehingga dinyatakan terbebas dari covid-19.
"Meski sudah sembuh, mereka harus menjalani protokol yang berlaku. Yakni, harus menjalani isolasi mandiri selama 14 hari ke depan,".
Sementara data terakhir yang dihimpun, tidak ada penambahan kasus baru warga Kabupaten Wonogiri yang positif Corona, adapun data sebagai berikut. Secara kumulatif ada 10 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 : 4 orang sudah sembuh, 5 orang lainnya saat ini masih dirawat, 1 orang pasien positif covid-19 meninggal dunia.
PDP (pasien dalam pengawasan) berjumlah 45 orang, 3 orang masih dirawat, 41 sudah dinyatakan sembuh, 1 PDP meninggal dunia dan dinyatakan negatif Corona
ODP (orang dalam pengawasan) berjumlah 619 orang, 215 orang masih dalam masa pemantauan, 404 orang sudah selesai pemantauan.
Dalam kesempatan yang sama telah dilaksanakan penyerahan bantuan dari Tim Gugus Tugas penanganan percepatan Covid 19 Kab. Wonogiri berupa sembako dan uang untuk pasien yang sembuh dari Covid 19. (**)

COMMENTS

Nama

agenda,17985,berita,18131,Berita Satuan,7306,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9812,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12417,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Forkopimda Kab. Wonogiri Sambut Kepulangan Dua PasienSembuh Virus Corona
Forkopimda Kab. Wonogiri Sambut Kepulangan Dua PasienSembuh Virus Corona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgylv-RvJ67aDiO4xK9JlSrt2KTfTKucyLcUZzGkjiFHbnBlDWIoJkVHkScNoPUNgIApFGHv3BcuHeRMetmYGzYgcf-S-jwj_Fhb87oQ9Z-cKXgat8oHQ93M7Rfa7c1aQtn-Zhty3SdtYff/s320/image-769625.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgylv-RvJ67aDiO4xK9JlSrt2KTfTKucyLcUZzGkjiFHbnBlDWIoJkVHkScNoPUNgIApFGHv3BcuHeRMetmYGzYgcf-S-jwj_Fhb87oQ9Z-cKXgat8oHQ93M7Rfa7c1aQtn-Zhty3SdtYff/s72-c/image-769625.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/05/forkopimda-kab-wonogiri-sambut.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/05/forkopimda-kab-wonogiri-sambut.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy