Kodim Sragen - Babinsa : Cara Tetap Waspada tetapi Tidak Panik di Tengah Kekhawatiran Wabah Virus Corona

Babinsa : Cara Tetap Waspada tetapi Tidak Panik di Tengah Kekhawatiran Wabah Virus Corona Add caption Rabu, 9 September 2020 pukul 10.00 Wib...

Kodim Sragen - Babinsa : Cara Tetap Waspada tetapi Tidak Panik di Tengah Kekhawatiran Wabah Virus Corona
Add caption



Rabu, 9 September 2020 pukul 10.00 Wib Sertu Ngadiyanto Babinsa  Kel. Ngembatpadas melaksanakan  komsos dengan Bpk Heru . Ngembatpadas RT. 25.


Masyarakat diimbau untuk waspada, tetapi tidak panik. Di tengah gempuran informasi seputar virus corona, tak sedikit yang merasakan kecemasan.


Sertu Ngadiyanto  mengungkapkan, hanya ada satu cara yang bisa dilakukan oleh masyarakat agar tidak panik menghadapi situasi wabah penyakit ini, yakni kembali ke konsep dasarnya.


"Satu yang harus kita lakukan, kita harus kembali kepada konsep pentingnya antibodi. Virus itu, apa pun itu, ada di sekitar kita. Tetapi yang bisa melawan hanya antibodi kita," kata Ngadiyanto.


Ia mencontohkan, saat kita bersin, artinya sistem tubuh tengah menolak virus yang masuk ke dalam tubuh. Oleh karena itu, penting bagi masyarakat untuk memperkuat antibodi sebagai senjata utama menghadapi virus. 


"Dengan cara olahraga yang cukup, istirahat yang cukup. Sebetulnya itu, sehingga tidak perlu kita takut secara berlebihan. Selama kita sehat, itu tidak masalah. Vitamin E juga vitamin C itu saja sudah cukup," ujar dia.(RED)







COMMENTS

Nama

agenda,17985,berita,18131,Berita Satuan,7306,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9812,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2095,TNI,12417,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Kodim Sragen - Babinsa : Cara Tetap Waspada tetapi Tidak Panik di Tengah Kekhawatiran Wabah Virus Corona
Kodim Sragen - Babinsa : Cara Tetap Waspada tetapi Tidak Panik di Tengah Kekhawatiran Wabah Virus Corona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgULZIKz7PTbIaBomm4T9GoM3ZCiVwL7mFMOPOUa3bWFth3SAykgfbrltZGQqh76ZMcvPj5rUMjvTgjroSOHb2QUR-i7KGVTlVzi0t5cmq8lMDiCoGNzG7YCfgeW3r1am5-Ph8Uau9Nw3aZ/s640/caab8fa0-8d0a-4fac-aadc-f389e5bfef0a.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgULZIKz7PTbIaBomm4T9GoM3ZCiVwL7mFMOPOUa3bWFth3SAykgfbrltZGQqh76ZMcvPj5rUMjvTgjroSOHb2QUR-i7KGVTlVzi0t5cmq8lMDiCoGNzG7YCfgeW3r1am5-Ph8Uau9Nw3aZ/s72-c/caab8fa0-8d0a-4fac-aadc-f389e5bfef0a.jpg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/09/kodim-sragen-babinsa-cara-tetap-waspada.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/09/kodim-sragen-babinsa-cara-tetap-waspada.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy