Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten.

Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten   Klaten - Bertempat di Koramil 14 Karanganom lokasi Kebun/Sentra Ketahanan Pangan te...

Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten



 

Klaten - Bertempat di Koramil 14 Karanganom lokasi Kebun/Sentra Ketahanan Pangan telah dilaksanakan pemeliharaan, perawatan dan pembersihan kebun/sentra ketahanan pangan oleh seluruh Prajurit Kodim 0723 Klaten. Rabu (23/12/20).

Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten. 

Kegiatan pemeliharaan dipimpin langsung oleh Letkol Inf Joni Eko Prasetyo, S.I.P Komandan Kodim 0723 Klaten, yang didampingi oleh seluruh Perwira Staf dan Danramil serta di ikuti oleh personl Koramil Jajaran Kodim 0723 Klaten.

 

Saat mengambil apel Dandim menuturkan bahwa Kebun yang berlokasi di Karanganom ini, harus dipelihara bersama, agar tanaman buah dapat tumbuh dengan baik dan bermanfaat bagi masyarakat terutama bidang ketahanan pangan.

 

Letkol Inf Joni juga menyampaikan bahwa sebentar lagi akan ada perayaan Natal dan Tahun Baru, sesuai perintah dari komando atas dan pemerintah tidak ada perayaan karena saat ini masih pandemi covid 19.

 

" kedepan laksanakan pengamanan natal dan tahun baru, apabila ada kerumunan warga segera bubarkan bersama instansi terkait, agar tidak timbul klaster baru dan saat ini grafik covid 19 makin naik, khususnya wilayah jawa tengah, " kata Dandim.

 

Dandim berharap setiap prajurit yang berada di lapangan agar selalu berkoordinasi dengan intansi terkait baik Polri maupun Satgas Covid 19 untuk membantu pemerintah mengatasi pendemi yang belum berakhir ini.

 

Kebun/Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten memiliki total Tanaman buah 1200 batang yang berisikan pohon Mangga, Matoa, Jambu, Sirsak,  Jeruk,  Alpukat dan juga Sengon. Pendim Klaten.

COMMENTS

Nama

agenda,17995,berita,18141,Berita Satuan,7316,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9822,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2198,TNI,12427,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten.
Pemeliharaan Sentra Ketahanan Pangan Kodim 0723/Klaten.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj9zVSMygJ1T5CLzaeJ-E21YXjHQ32YlxcKqSioV9HmUC_wzsM50fbcCHm7QA0Hnr4TGqqSNrinJ8obhxJ0nSlHsYBC3heZ_I9k31QPH5eAz9u-GQY4dlhH-HvbgMCgZcE2bjGUYhiD67E/w640-h400/kodim+klaten+3.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj9zVSMygJ1T5CLzaeJ-E21YXjHQ32YlxcKqSioV9HmUC_wzsM50fbcCHm7QA0Hnr4TGqqSNrinJ8obhxJ0nSlHsYBC3heZ_I9k31QPH5eAz9u-GQY4dlhH-HvbgMCgZcE2bjGUYhiD67E/s72-w640-c-h400/kodim+klaten+3.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2020/12/pemeliharaan-sentra-ketahanan-pangan.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2020/12/pemeliharaan-sentra-ketahanan-pangan.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy