Curah Hujan Tinggi, Batiwanwil Nogosari Cek Kondisi Pleret

BOYOLALI . Untuk mengantisipasi terjadinya banjir akibat meluapnya air Sungai Desa Glonggong, Kecamatan Nogosari, Kabupaten Boyolali Batiw...

BOYOLALI. Untuk mengantisipasi terjadinya banjir akibat meluapnya air Sungai Desa Glonggong, Kecamatan Nogosari, Kabupaten Boyolali Batiwanwil Koramil 13/ Nogosari Kodim 0724/Boyolali Pelda Suyatno bersama Kopda Khabib Anhar   mengecek debit air sungai.  Rabu (13/01).

Dalam pantauannya Batiwanwil Koramil 13/Nogosari Kodim 0724/Boyolali Pelda Suyatno bersama Kopda Khabib Anhar mengungkapkan bahwa Jembatan Pleret yang merupakan jalur penghubung antara Kecamatan Nogosari ke Kecamatan Andong tersebut untuk sementara tidak bisa dilewati karena jembatan tergenang air dengan ketinggian 50 cm dan airnya cukup deras sehingga sangat membahayakan bagi warga yang akan melintas.

"Hari ini kita mengecek kondisi sungai Desa Glonggong, untuk mengetahui debit air, akibat intensitas hujan cukup tinggi dalam beberapa hari ini debit air tambah naik, dimohon agar  warga jangan melintas. "terang Pelda Suyatno.

"Kita juga himbau kepada warga yang tinggal dipinggiran sungai, agar waspada apabila debit air sungai meluap, jika ada tanda banjir dan segeralah ketempat yang lebih aman," lanjutnya.

Pengecekan debit air ini dilakukan guna mengantisipasi terjadinya bencana banjir yang dapat merendam pemukiman warga bahkan lebih extreme dapat menelan korban akibat curah hujan yang cukup tinggi belakangan ini dan tidak menutup kemungkinan air kiriman dari hulu sungai, dengan adanya pengecekan ini kita dapat mengetahui apakah naik nya debit air ini akibat dari curah hujan ataupun air kiriman dari hulu-hulu sungai. (Penerangan Kodim 0724/Boyolali).


Virus-free. www.avast.com

COMMENTS

Nama

agenda,18004,berita,18150,Berita Satuan,7325,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9831,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2207,TNI,12436,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Curah Hujan Tinggi, Batiwanwil Nogosari Cek Kondisi Pleret
Curah Hujan Tinggi, Batiwanwil Nogosari Cek Kondisi Pleret
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb0wxX5E4QSPvhZr5YGwPe_xKrySuLQI4zPPwtvK5CLsq3E-7J_1wRVE7rBXUpmrtWaJcBz2Yy70loIX-jQDfVFv0bqoSCaS-2Gz_1ZIZdA2dUlxW-v7tbZaPeTtCH1Q1FVftxtdohWzEo/s320/WhatsApp+Image+2021-01-12+at+14.38.53-714326.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb0wxX5E4QSPvhZr5YGwPe_xKrySuLQI4zPPwtvK5CLsq3E-7J_1wRVE7rBXUpmrtWaJcBz2Yy70loIX-jQDfVFv0bqoSCaS-2Gz_1ZIZdA2dUlxW-v7tbZaPeTtCH1Q1FVftxtdohWzEo/s72-c/WhatsApp+Image+2021-01-12+at+14.38.53-714326.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2021/01/curah-hujan-tinggi-batiwanwil-nogosari.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2021/01/curah-hujan-tinggi-batiwanwil-nogosari.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy