Lindungi Lansia 60 Tahun Ke Atas Babinsa Membantu Kelancaran Vaksinasi covid 19

Lindungi Lansia 60 Tahun Ke Atas Babinsa Membantu Kelancaran Vaksinasi covid 19   Klaten   -  Babinsa Karangdowo Serka Purwanto Anggota Kora...

Lindungi Lansia 60 Tahun Ke Atas Babinsa Membantu Kelancaran Vaksinasi covid 19

 


Klaten   -  Babinsa Karangdowo Serka Purwanto Anggota Koramil 17/Karangdowo,Kodim 0723/Klaten Mendampingi Dan membantu Kelancaran Vaksinasi Lansia Umur 60 Tahun keatas Di Aula balai Desa Karangdowo,kecamatan Karangdowo,Kabupaten Klaten.Selasa (09/03/2021).

 

Serka Purwanto mengatakan sasaran tahap kedua vaksinasi menyasar kepada usia lanjut,usia lanjut sangat rentan tertular virus Covid 19 Untuk mencegah penyebaran virus Covid 19 kelansia perlu adanya vaksin,Vaksin berguna menjaga ketahanan dan kekebalan tubuh dari virus Covid 19.

 

Di wilayah kecamatan Karangdowo Masih tinggi usia lanjut yang terpapar virus Covid 19.hari ini ada 300 lansia yang terdaftar dalam vaksin,semoga lansia di wilayah Karangdowo sehat semua Aamiin.Ungkap Serka Purwanto.

 

dr. Fitri selaku kepala puskesmas Karangdowo  mengatakan bahwa  Golongan masyarakat lanjut usia (lansia) dengan rentang usia 60 tahun ke atas jadi salah satu kelompok prioritas dalam program vaksinasi COVID-19 tahap kedua. Lansia menjadi prioritas target vaksinasi karena risiko kematian dan kesakitan akibat inveksi COVID-19 pada golongan usia tersebut sangat tinggi.

 

" pada kelompok lansia, jadi salah satu prioritas Utama guna menjaga kesehatan, kekebalan dan ketahanan tubuh untuk terhindar dari virus Covid 19.Ini semua merupakan program pemerintah yang perlu kita dukung untuk menjadi Indonesia Sehat, " ungkap dr.fitri. (Red)

COMMENTS

Nama

agenda,18002,berita,18148,Berita Satuan,7323,boyolali,93,covid 19,9915,internasional,9829,karanganyar,10,kesehatan,8514,klaten,500,nasional,13898,olahraga,215,sragen,8,teknologi,1954,TMMD Reg,2205,TNI,12434,wonogiri,7,
ltr
item
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional: Lindungi Lansia 60 Tahun Ke Atas Babinsa Membantu Kelancaran Vaksinasi covid 19
Lindungi Lansia 60 Tahun Ke Atas Babinsa Membantu Kelancaran Vaksinasi covid 19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgs3NbngSBMC89csZB7diiBYv1Jue3jRyqYb6gryswggvIgN09BE8AKFdGgAXDmULh12vW-XQAi5UgIVbWLA7kSj_BdJcx8kIGF0uwi-_7wPZmg2gxqJ_jSajPlryR074gGYNuflk-jW5o/w640-h350/karangdowo+3.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgs3NbngSBMC89csZB7diiBYv1Jue3jRyqYb6gryswggvIgN09BE8AKFdGgAXDmULh12vW-XQAi5UgIVbWLA7kSj_BdJcx8kIGF0uwi-_7wPZmg2gxqJ_jSajPlryR074gGYNuflk-jW5o/s72-w640-c-h350/karangdowo+3.jpeg
Jendela Nusantara : Ruang Berita Nasional maupun Internasional
http://www.jendelanusantara.net/2021/03/lindungi-lansia-60-tahun-ke-atas.html
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/
http://www.jendelanusantara.net/2021/03/lindungi-lansia-60-tahun-ke-atas.html
true
4409605712231236950
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy